Semua manusia terlahir sudah dibekali apa yang kita butuhkan untuk bisa menikmati hidup. Semua manusia terlahir memiliki bakat dan kemampuannya masing-masing.
Setiap kita, memiliki imajinasi dan sisi kreatifnya masing-masing. Bisa di katakan bahwa kita adalah makhluk kreatif. iya, anda, saya, dan kita semua adalah makhluk yang kreatif.
No comments:
Post a Comment